Home / TNI

Kasdim 1702/Jayawijaya Hadir Dalam Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Janji Anggota DPRD Kabupaten Mamberamo Tengah

Senin, 9 Desember 2024 - 12:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wamena – Kepala Staf Kodim 1702/Jayawijaya Mayor Inf Romadlon turut serta menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Janji Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Mamberamo Tengah Masa Jabatan 2024-2029, bertempat di Gedung Aithosa, Jln. Trikora, Distrik Wamena, Kabupaten Jayawijaya, Papua Pegunungan, Sabtu (07/12/2024).

Acara diawali dengan menyanyikan Lagu Kebangsaan Indonesia Raya dilanjutkan dengan pembacaan Teks Pancasila oleh Sekretaris DPRD. Selanjutnya rapat dipimpin oleh Ketua DPRD Kabupaten Mamberamo Tengah Masa Jabatan 2019-2024 Leonard Doga.

Ditemui usai kegiatan, Mayor Romadlon mengatakan, selamat atas dilantik dan diangkatnya Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Mamberamo Tengah Masa Jabatan 2024-2029. Semoga Anggota DPRD yang sudah dilantik dapat menjalankan tugas dengan penuh rasa tanggung jawab untuk negara dan bangsa.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Selamat kepada anggota DPRD yang baru dilantik, semoga dapat menjalankan tugas dengan penuh tanggung jawab untuk negara dan bangsa demi kesejahteraan masyarakat Kabupaten Mamberamo Tengah,” ujar Kasdim.

Acara ditutup dengan doa bersama, yang diharapkan dapat membawa berkah dan keberhasilan dalam pelaksanaan tugas-tugas DPRD Kabupaten Mamberamo Tengah ke depan.(rd)

Berita Terkait

Membanggakan, Satgas Kontingen Garuda TNI UNIFIL Terima Dua Medali Perdamaian
Panglima TNI Hadiri Jamuan Makan Malam Retret Kepala Daerah Yang Dipimpin Presiden RI Prabowo Subianto
Pangdam III/Siliwangi Terima Audiensi Ditjen Pajak Jabar 1
Perayaan Natal 2024 dan Menyambut Tahun Baru 2025 Kodim 1702/Jayawijaya
Toleransi Antar Umat Beragama, Babinsa 1702-03/Kurulu Hadiri Natal Bersama
Rapat Perdana di awal Tahun 2025, ini yang disampaikan Dandim 1702/Jayawijaya
Benahi Aliran Listrik Warga, Satgas Yonif 512/QY Tanggap Cepat Terhadap Laporan Masyarakat
Refleksi Diri dan Kebersamaan Warnai Malam Pergantian Tahun di Korem 172/PWY
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:33 WIB

Membanggakan, Satgas Kontingen Garuda TNI UNIFIL Terima Dua Medali Perdamaian

Jumat, 28 Februari 2025 - 12:51 WIB

Panglima TNI Hadiri Jamuan Makan Malam Retret Kepala Daerah Yang Dipimpin Presiden RI Prabowo Subianto

Kamis, 27 Februari 2025 - 17:12 WIB

Pangdam III/Siliwangi Terima Audiensi Ditjen Pajak Jabar 1

Kamis, 2 Januari 2025 - 14:01 WIB

Perayaan Natal 2024 dan Menyambut Tahun Baru 2025 Kodim 1702/Jayawijaya

Kamis, 2 Januari 2025 - 14:00 WIB

Toleransi Antar Umat Beragama, Babinsa 1702-03/Kurulu Hadiri Natal Bersama

Berita Terbaru