Polisi Amankan Seorang Pria Yang Kedapatan Membawa 42 Paket Narkoba Jenis Daun Ganja Kering

Minggu, 9 Februari 2025 - 14:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Papua – Personel Polres Jayapura telah mengamankan seorang calon penumpang, yang kedapatan membawa tas berisi 42 buah Paket Narkoba Jenis daun Ganja kering dalam kemasan bungkusan sedang berwarna bening saat hendak berangkat dari Jayapura tujuan Biak Menggunakan Pesawat Lion Air JT 939.

Kapolres Jayapura, AKBP Umar Nasatekay, S.I.K., menjelaskan kronologi penangkapan yang dimana pada Sabtu, (08/02/25), Penumpang yang berinsial DM, selaku Pemilik barang tiba di Terminal Bandara Sentani, kemudian masuk kedalam, dan melakukan Check-In dan timbang barang bagasi, di Konter Check-In Lion Air yang hendak berangkat ke Biak Menggunakan Pesawat Lion Air JT 939.

“Saat itu saksi An. Febi Arisda yang sedang bertugas memantau Mesin Pendeteksi X – Ray, dan termonitor adanya Tas berisi benda mencurigakan dalam bungkusan plastik sedang menyerupai Daun Ganja Kering,” ucap Kapolres.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut Kapolres mengatakan bahwa, setelah mencurigai isi tas tersebut, Febi Arisda selaku saksi menghubungi Rekan Kerja lainnya untuk dilakukan Pengecekan, dan ternyata benar terdapat Paketan daun Ganja Kering, selanjutnya diamankan ke Posko Avsec. Atas Kejadian itu, Pihak Avsec Menghubungi Erik Yoku, selaku Kepala TL, dan info tersebut diteruskan ke Kapolsek Kawasan Bandara Sentani.

“Selanjutnya, Kapolsek Kawasan Bandara Sentani, IPTU Wajedi, SH., M. Si bersama Anggota Polsek Kawasan Bandara Sentani, beserta Petugas Avsec dan Anggota BKO TNI AU dengan sigap mengamankan Calon Penumpang tersebut ke Ruangan OACH untuk dilakukan Pemeriksaan lanjutan,” jelasnya.

Kapolres menambahkan, saat ini Pelaku dibawa Menuju ke Mako Polsek Kawasan Bandara Sentani untuk diamankan, sambil Menunggu Kedatangan Anggota Sat Narkoba Polres Jayapura.(rd)

Berita Terkait

Penyidik Bareskrim Polri Tangkap Direktur Persiba Balikpapan Terkait Penyalahgunaan Narkoba
Polda Papua Musnahkan Barang Bukti Narkotika Jenis Ganja
Polres Jayapura Polda Papua Kemballi Amankan Calon Penumpang Bawa 108 Paket Narkotika
Polisi Tangkap Pelaku Tindak Pidana Narkotika jenis Sabu
Polres Nabire Polda Papua Amankan Seorang Pemuda Atas Kepemilikan Narkotika Jenis Ganja
KRYD Polsek Muara Tami Jaring Dua Pemuda Miliki Narkotika Jenis Ganja dalam Jumlah Banyak
Polres Mimika, Press Release Pemusnahkan Sabu Dengan Cara di Larutkan Dalam Wadah Berisikan Air Panas Mendidih
Polri Kolaborasi Dengan Royal Thai Police Tangkap Bandar Narkoba DPO Red Notice di Bangkok, Thailand
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 19:23 WIB

Penyidik Bareskrim Polri Tangkap Direktur Persiba Balikpapan Terkait Penyalahgunaan Narkoba

Jumat, 14 Februari 2025 - 09:02 WIB

Polda Papua Musnahkan Barang Bukti Narkotika Jenis Ganja

Senin, 10 Februari 2025 - 03:36 WIB

Polres Jayapura Polda Papua Kemballi Amankan Calon Penumpang Bawa 108 Paket Narkotika

Minggu, 9 Februari 2025 - 14:58 WIB

Polisi Amankan Seorang Pria Yang Kedapatan Membawa 42 Paket Narkoba Jenis Daun Ganja Kering

Minggu, 9 Februari 2025 - 14:57 WIB

Polisi Tangkap Pelaku Tindak Pidana Narkotika jenis Sabu

Berita Terbaru