Regu Gabungan Polda Papua Lakukan Razia Tempat Hiburan Malam

Jumat, 1 November 2024 - 08:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Papua – Dalam rangka cipta kondisi jelang Pilkada Serentak 2024, Kepolisian Daerah Papua melalui Operasi Sikat Cycloop Cartenz 2024 menggelar operasi tempat hiburan malam di Kota Jayapura.

Salah satunya di tempat hiburan malam yang ada di Kota Jayapura. Dalam penggeledahan seluruh ruangan, Polisi memeriksa puluhan pengunjung untuk dimintai keterangan dan identitas.

Razia ini akan terus digelar untuk mengantisipasi peredaran miras dan narkoba/ terlebih lagi mengantisipasi kecelakaan lalu lintas akibat pengaruh miras di Wilayah Hukum Polda Papua.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pada operasi waktu dini hari, Kamis (31/10/2024). petugas tidak menemukan pengunjung yang membawa narkoba ataupun senjata tajam,” kata Perwira Pengendali, Iptu Gema Brajaksono, Jumat (01/11/2024).

Iptu Gema menambahkan jadwal razia hiburan malam bakal dilakukan serutin mungkin, Baik malam hari dan dini hari menyesuaikan kondisi di lapangan.

“Operasi ini tetap mengutamakan tindakan preventif. Namun, yang betul-betul melanggar akan kami amankan dan beri sanksi tegas,” jelasnya.

Ia juga menjelaskan tujuan utama dari operasi ini, memang untuk mencegah gangguan keamanan dan juga menghindari konflik sosial yang bisa mengganggu ketertiban jelang pilkada.

“Cooling System ini memang sangat penting,karena kita ingin masyarakat merasakan kehadiran kita untuk menjaga ketertiban dan keamanan,” pungkasnya.[rd]

Berita Terkait

Meninjau Lokasi Dapur Sehat, Kapolda Papua Dampingi Badan Gizi Nasional
Kapolda Papua Laksanakan Groundbreaking SMA Unggulan Kemala Taruna Bahyangkara Melalu Zoom Meeting
Bid Propam Polda Papua Lakukan Gaktiblin Kepada Personel Polda Papua, Tekankan Displin dan Profesionalisme
Buka Puasa Bersama, Polda DIY Bagikan Tali Asih Kepada Sejumlah Panti Asuhan di Yogyakarta
Kapolda DIY Hadiri Upacara Peringatan Hari Jadi ke-270 Daerah Istimewa Yogyakarta
Irwasda Polda Aceh Hadiri Pembukaan Aceh Ramadhan Festival 2025
Kapolda Papua Lakukan Safari Ramadhan di Masjid Al-Muhajirin Koya Barat, Kota Jayapura
Perkuat Sinergitas, Wakapolda Papua Buka Puasa Bersama Insan Pers
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:18 WIB

Meninjau Lokasi Dapur Sehat, Kapolda Papua Dampingi Badan Gizi Nasional

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:16 WIB

Kapolda Papua Laksanakan Groundbreaking SMA Unggulan Kemala Taruna Bahyangkara Melalu Zoom Meeting

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:07 WIB

Bid Propam Polda Papua Lakukan Gaktiblin Kepada Personel Polda Papua, Tekankan Displin dan Profesionalisme

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:05 WIB

Buka Puasa Bersama, Polda DIY Bagikan Tali Asih Kepada Sejumlah Panti Asuhan di Yogyakarta

Kamis, 13 Maret 2025 - 19:04 WIB

Kapolda DIY Hadiri Upacara Peringatan Hari Jadi ke-270 Daerah Istimewa Yogyakarta

Berita Terbaru